BERJALAN JALAN

TENTANG KITA DAN UNTUK KITA - LUCIA DINDA EVANGELISTA

Jumat, 18 Januari 2013

SABAR !

setiap orang di dunia ini wajib memiliki "KESABARAN"
kesabaran adalah sebuah kunci dimana kita mampu mengolah dan mengontrol diri kita untuk tidak cenderung terbawa emosi.
biasanya anak remaja sekarang ini sukanya bilang "kesabaranku udah abis"
YAA memang setiap orang pasti mempunyai tingkat kesabaran berbeda-beda, tapi kesabaran yang sesungguhnya tidak akan habis. tetapi kita harus mampu mengolah / menguji kesabaran diri kita sehingga kita mampu terbiasa hidup untuk bersabar.
KEEP SMILE ! BE PATIENT :)

1 komentar: